Arti Liburan

Kali ini kita akan membahas tentang arti kata liburan. Liburan berasal dari kata ‘libur’ yang berarti ‘tidak melakukan aktivitas yang umum dilakukan/tidak bekerja’ dan berakhiran ‘-an’ yang memiliki arti ‘saat’. Jadi, liburan berarti ‘saat dimana kita tidak bekerja’.

Namun, banyak yang salah mengartikan kata ‘liburan’. Mau tahu kenapa? Baca artikel arti liburan yang sebenarnya hanya di HdSBlog.

LihatTutupKomentar